Pembuatan SIM Sudah Berlangsung, Ini Kata Kasat Lantas Bontang

- Jurnalis

Jumat, 5 Juli 2024 - 22:20 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDIARAKYATKALTIM.id, Bontang – Kepala Satuan Lalu Lintas, Kepolisian Resor (Polres) Bontang AKP MD Djauhari menginformasikan bahwa pembuatan surat izin mengemudi (SIM) sudah berlangsung.

“Mulai 1 Juli kemarin sudah mulai pembuat SIM,” katanya saat ditemui, Jum’at (5/7/2024).

Menurutnya, dalam pembuatan SIM kali mengacu pada persyaratan untuk melampirkan tanda bukti kepesertaan aktif dalam program jaminan kesehatan nasional  yang merupakan syarat administrasi penerbitan SIM.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini juga tertuang sebagaimana diatur dalam pasal 9 ayat 1, huruf a angka 5a  perpol No 2 tahum 2023 tentang perubahan atas perpol no 5 tahun  2021 tentang penerbitan dan penandaan SIM.

Baca Juga :  Rekayasa Lalu Lintas Membuat Akses Jalan Masuk Ke RSUD Jauh, Ini Kata Nursalam

“Aturan barunya harus dilampirkan BPJS,” ucapnya.

Ia menambahkan dalam proses pembuatan SIM pihaknya sudah bertemu dengan jajaran BPJS Kesehatan dalam hal ini, masyarakat diarahkan serta dibantu, jika ada yang ingin membuat SIM.

Kerjasama itu kata dia untuk meringankan beban masyarakat yang ingin menerbitkan SIM namun belum memiliki BPJS Kesehatan.

“Sudah kita ketemu dengan  petugas BPJS, agar pembuatan SIM masyarakat cepat diproses setidaknya kami membantu masyarakat,” jelasnya.

Baca Juga :  Puluhan Personel Polres Bontang Naik Pangkat, Satu di Antaranya PNS Ini Pesan Kapolres

“Kami juga mengedepankan prinsip layanan sosial, tidak kaku-kaku bangat, kalau BPJS layak silahkan, tinggal BPJS bagimana, misal ada yang menunggak, mungkin bisa diangsur kah pembayarannya dan itu teknisnya kita serahkan ke BPJS,” pungkasnya

“Kami sarankan bagi masyarakat yang belum SIM segera mengurus, baik persyaratan BPJS kesehatan, karena pihak kami terbuka lebar bagi masyarakat yang mengurus SIM,” tutupnya.

Berita Terkait

Walikota Bontang Basri Rase Sidak Beberapa Proyek, Pengerjaan Box Culvert Ditarget Rampung 5 Oktober
Porseni Ke-7 HMB Cabang Samarinda Resmi Dibuka Wakil Walikota Bontang, Najirah
Agus Haris, Baktiar Wakang dan Maming Gelar Rapat Terkait Penjualan Tanah di Bontang Lestari
Galang Dana Hari Pertama Untuk Korban Kebakaran Loktuan Yang di Inisiasi Oleh KNPI Kota Bontang, Segini Besarannya
Pasca di Tinjau, Pemangkasan Ruas Jalan RSUD Tak Kunjung Dikerjakan
Optimalisasi PAD, Ini Kata Rustam DPRD Bontang
BKPSDM Kota Bontang Membuka Lowongan ASN, Ini Kata Irfan
Anggota komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bontang, Baktiar Wakang kembali menyuarakan keprihatinannya terhadap masyarakat
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 8 Oktober 2024 - 00:13 WITA

Walikota Bontang Basri Rase Sidak Beberapa Proyek, Pengerjaan Box Culvert Ditarget Rampung 5 Oktober

Senin, 22 Juli 2024 - 22:06 WITA

Porseni Ke-7 HMB Cabang Samarinda Resmi Dibuka Wakil Walikota Bontang, Najirah

Selasa, 16 Juli 2024 - 00:51 WITA

Agus Haris, Baktiar Wakang dan Maming Gelar Rapat Terkait Penjualan Tanah di Bontang Lestari

Rabu, 10 Juli 2024 - 18:09 WITA

Galang Dana Hari Pertama Untuk Korban Kebakaran Loktuan Yang di Inisiasi Oleh KNPI Kota Bontang, Segini Besarannya

Selasa, 9 Juli 2024 - 12:01 WITA

Pasca di Tinjau, Pemangkasan Ruas Jalan RSUD Tak Kunjung Dikerjakan

Senin, 8 Juli 2024 - 22:29 WITA

Optimalisasi PAD, Ini Kata Rustam DPRD Bontang

Minggu, 7 Juli 2024 - 17:54 WITA

BKPSDM Kota Bontang Membuka Lowongan ASN, Ini Kata Irfan

Minggu, 7 Juli 2024 - 17:46 WITA

Anggota komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bontang, Baktiar Wakang kembali menyuarakan keprihatinannya terhadap masyarakat

Berita Terbaru